Thursday, August 22, 2013

Spesifikasi dan Harga Nokia Lumia 625 Terbaik

Bila kita ingin memiliki smartphone dengan kualitas terbaik maka bisa kita lihat dalam berbagai macam merek terkenal dan memiliki perusahaan besar dan pastinya pabriknya mencabang dari beberapa negara. Rumor mengenai akan rilisnya handset Windows Phone 8 untuk segmen low-end besutan Nokia terus berhembus. Kabar yang beredar perangkat mobile Windows Phone 8 ini akan diberinama Nokia Lumia 625.



Nokia Lumia 625 diprediksi akan hadir dengan mengusung layar 4.7 inci, meskipun terbilang membawa layar cukup besar, namun ternyata spesifikasi Nokia Lumia 625 dikhususkan untuk segmen menengah ke bawah. Untuk sasaran peluncuran Lumia 625 pertama kali adalah Amerika Serikat. Beberapa media teknologi setempat memprediksi bahwa harga Nokia Lumia 625 akan dibanderolsedikit mahal karena masih tergolong type baru dari Nokia.

Nokia Lumia 625 ini akan mengusung prosesor 1,2GHz Qualcomm Snapdragon S4, 512MB RAM, GDR2 Windows Phone 8, 4G LTE, dan juga baterai 2.000 mAh. Dengan layar 4,7 inci, Nokia Lumia 625 mendukung resolusi 800 x 480 WVGA. anda bisa melihat lebih lanjut di berbagai petuntuk dalam Spesifikasi Nokia Lumia 625.

No comments:

Post a Comment